Saturday, March 28, 2015

SOP Administrasi, SOP Accounting dan SOP Pelaporan Pajak

Contoh SOP Keuangan Accounting Perusahaan
Penyusunan desain SOP pada sebuah perusahaan bertujuan untuk menciptakan tata laksana yang bersifat procedural pada sebuah perusahaan. Setiap perusahaan memiiliki aturan prosedur yang berbeda beda tergantung kondisi dan situasi perusahaan tersebut. Jika perusahaan anda bergerak di bidang penyediaan jasa maka anda akan memerlukan sebuah susunan SOP yang berkaitan dengan aturan prosedur pelayanan bagi pemberian jasa pada konsumen dan jika perusahaan anda bergerak pada bidang produksi maka semua system akan memberlakukan procedural produksi yang terarah. Contoh SOP Administrasi Perusahaan juga berbeda beda perwujudannya. Tata kelola administrasi keuangan dan adminstrasi dokumen perusahaan dibuat secara terpisanh untuk mengatur tanggung jawab yang berbeda pada pelaksanaannya. Ini akan mengelola bagian surat menyurat dan formasi karyawan serta aturan keluar masuk barang yang jelas. Admistrasi yang rapi akan membuat format laporan dapat dipahami dengan baik oleh semua kalangan dan disetujui oleh berbagai pihak terkait baik intern perusahaan maupun oleh pihak lain yang menjalin kerjasama dengan perusahaan kita.

Berbeda dengan contoh SOP Akuntansi Perusahaan yang secara khusus menghimpun laporan keuangan dari berbagai alur,baik pada sector pemasukan dan juga pengeluaran yang tentu memerlukan tanggung jawab besar untuk menyusunnya dalam draft SOP karena bidang akuntansi memiliki aturan tersendiri yang berujung pada laporan keuangan yang juga harus dipersiapkan dengan cermat. Pengaturan draft akuntansi perusahaan menjadi divisi tersendiri yang nantinya akan membuat sector keuangan perusahaan lebih rapi. Pembukuan perusahaan saat ini lebih terfokus pada penggunaaan system computer yang lebih praktis sehingga aturan prosedur laporan akuntansi inipun melibatkan system online dalam pengaturan laporan tersebut. Ini memang bukan sebuah aturan yang baku bagi semua perusahaan untuk membuat system akuntansi perusahaan lebih bersifat online,namun ini telah menjadi kendali di tiap perusahaan untuk memudahkan kinerja tiap karyawan.

Tiap pengelolaan juga memiliki SOP tersendiri, sebagai contoh SOP Accounting Perusahaan dengan pengaturan management yang dilaksanakan oleh divisi khusus bidang akunting. Para pelaksana tugas keuangan bertanggung jawab untuk menyusun laporan yang tepat untuk informasi kinerja Perusahaan. Maka tanggung jawab seoran accounting selain memahami SOP Accouting juga dituntut paham betul SOP Pelaporan Pajak. Prosedur keuangan ini memang dibuat oleh bidang akunting dengan referensi dari banyak divisi yang melibatkan proyek yang sedang digarap oleh perusahaan tersebut. Jika anda sedang menggarap proyek pembangunan maka ini akan melibatkan bagian tender yang mengajukan proposal akuntansi pada divisi akunting demi pencairan anggaran yang diperlukan. Peluang keuntungan akan lebih besar seandainya semua posisi menggarap tanggung jawabnya tersebut. Para pelaku usaha bisa lebih focus untuk mempersiapkan startegi pemasaran sementara SOP perusahaan dibuat sebagai referensi kinerja yang lebih professional. Anda bisa membuat kebijakan yang terarah dengan maksud membuat system kerja yang lengkap bagi semua divisi yang berada diwilayah kerja perusahaan tersebut.

Contoh SOP Perusahaan Logistic yang lengkap


Artikel Terkait:

0 comments:

Post a Comment

Master SOP melayani :
1. Penyusunan SOP perusahaan Anda
2. Melayani In House Training dan Public Training.
3. Konsultan dan Coaching Bisnis

Profile Kami bisa dilihat di : www.mastersop.com
HP/WA: 0812 468 3055