Sunday, March 5, 2017

Workshop menyusun SOP kepada komunitas Pengusaha GENPRO Bali

Workshop menyusun SOP (Standard Operating Procedure) kepada komunitas Pengusaha GENPRO Bali.

Dalam pelatihan sehari pada hari Minggu, 5 Maret 2017 peserta belajar menyusun SOP yang dibagi 3 sesi, yaitu sesi Pentingnya SOP, Sesi Panduan Praktis Menyusun SOP dan sesi Praktek Menyusun SOP.

Acara sangat dinamis karena banyak peserta yang aktif bertanya dan menyampaikan masalah usahanya. Acara yang serius ini menjadi terasa asyik dan tidak membosankan.

Nara sumber adalah Master SOP dari Bali. Akh Alim Mahdi. Konsultan dari 5sen Media Konsultama dan penulis serial buku SOP.

#masterSOP
#genPro
#GMB

Artikel Terkait:

0 comments:

Post a Comment

Master SOP melayani :
1. Penyusunan SOP perusahaan Anda
2. Melayani In House Training dan Public Training.
3. Konsultan dan Coaching Bisnis

Profile Kami bisa dilihat di : www.mastersop.com
HP/WA: 0812 468 3055